A review by pearl_is_reading
Being Unhappy Is a Choice by Adi K., Adimodel

reflective relaxing fast-paced

4.0

(ipusnas)
Bacaan sekali duduk yang hangat dengan kata-katanya super-ringan dipahami, gak nyangka ternyata dituliskan dalam bahasa inggris level medium & ada bahasa Korea segala di buku ini yang aku gak ngerti bacanya. 

Untungnya ada ilustrasi simple-cute yang memberi  gambaran untuk ketidakbahagiaan itu sendiri. 

Jadi, inti bukunya adalah kumpulan puisi pendek berisi penjelasan ringkas yang membuat bahagia/tidak. Memang benar bahwa bahagia/tidak itu pilihan hidup kita.